Selasa, 13 November 2018

Dekalarasi ODF Kecamatan Rowosari pada Kamis, 25 Oktober 2018 berjalan lancar


Deklarasi ODF tingkat Kecamatan Rowosari dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 25 Oktober 2018 di halaman Kecamatan Rowosari yang dibuka oleh Bapak Camat Rowosari Dan dihadiri oleh Forkompincam Kec. Rowosari, Dinas Kesehatan Kab. Kendal, UPTD Puskesmas Rowosari I, UPTD Puskesmas Rowosari II, Kepala Desa se Kec. Rowosari Dan tokoh masyarakat Rowosari. Pada deklarasi ditandatangangi kesepatan bersama oleh para pihak yg hadir.

 

Back